Usai Dikunjungi Wapres RI, TNI-Polri Gercep Bersihkan Lokasi Bencana di Palabuhanratu Sukabumi

Sabtu, 8 Mar 2025 22:54
    Bagikan  
Usai Dikunjungi Wapres RI, TNI-Polri Gercep Bersihkan Lokasi Bencana di Palabuhanratu Sukabumi
Hendi Suhendi

Personil TNI-Polri bersihkan lokasi bencana di Palabuhanratu, Sukabumi

SUKABUMITREN.COM - Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka, pada Sabtu, 8 Maret 2025, mengunjungi dan meninjau lokasi bencana di wilayah Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi. Seusai kunjungan Wapres, personil TNI-Polri pun langsung gerak cepat (gercep) membersihkan sejumlah lokasi bencana di Palabuhanratu.

Kapolres Sukabumi, AKBP Dr. Samian, S.H., S.I.K., M.Si., mengatakan, pihaknya bersama jajaran TNI dan Pemerintah Daerah Kabupaten Sukabumi terus berkoordinasi untuk memastikan pemulihan pasca bencana berjalan optimal.

Baca juga: Wapres Gibran Kunjungi Lokasi Bencana Palabuhanratu Sukabumi, Simak Foto-fotonya

“Kami bersama TNI dan stakeholder terkait melakukan pembersihan di wilayah terdampak banjir, termasuk rumah-rumah warga dan tempat ibadah yang mengalami kerusakan. Langkah ini merupakan bentuk kepedulian serta sinergi dalam membantu masyarakat yang terdampak bencana,” ujar Samian.  

undefinedundefinedundefinedPembersihan dilakukan di sejumlah lokasi bencana

Ditambahkan Samian, selain pembersihan lokasi bencana, Polres Sukabumi juga menyalurkan bantuan bagi warga terdampak, serta memastikan keamanan serta dan ketertiban tetap terjaga selama proses pemulihan berlangsung. 

Warga diimbau tetap waspada terhadap potensi bencana

Baca juga: Hujan Deras Guyur Sukabumi, Banjir-Longsor-Jembatan Amblas di Palabuhanratu!!! Berikut Foto-fotonya

“Bantuan untuk warga terdampak terus berjalan, dan saya pastikan aman dan lancar,” kata Samian, yang kemudian juga mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi bencana, mengingat cuaca ekstrem masih berpotensi terjadi di wilayah Palabuhanratu dan sekitar Sukabumi.

“Saya imbau kepada masyarakat Palabuhanratu dan wilayah Sukabumi agar tetap waspada, mengingat cuaca ekstrem yang masih berpotensi terjadi,” tegas Samian. (*)

Baca Berita dan Artikel Menarik Lainnya di Google News

Berita Terbaru

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 28-Apr-2025 16:04
Info Lowongan Kerja
Dibatalkan 11 Hari Lalu, SMPN 2 Cibadak Sukabumi Berharap Program MBG Jadi Dilaksanakan 28 April 2025

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Sabtu, 26-Apr-2025 20:32
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Jumat, 25-Apr-2025 14:24
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Kamis, 24-Apr-2025 17:17
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Rabu, 23-Apr-2025 19:31
Info Lowongan Kerja
Air tak Mengalir 3 Hari, Warga Segel Kantor Perum Taman Asri Sukabumi, Berikut Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 21-Apr-2025 15:23
Info Lowongan Kerja
Identitas Mayat OTK di Sungai Cibodas Terungkap: Warga Jakarta yang Hendak Temui Anaknya di Sukabumi
Bangunan 3 Kelas Nyaris Ambruk, Puluhan Murid SDN Gunungbatu Sukabumi Belajar di Mushola dan Perpustakaan
Cegah Bencana, Petugas Gabungan Pangkas Pohon Rawan Tumbang di Cikembar Sukabumi

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Minggu, 20-Apr-2025 09:14
Info Lowongan Kerja

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Sabtu, 19-Apr-2025 22:32
Info Lowongan Kerja
Mayat OTK Ditemukan di Sungai Cibodas Sukabumi, Dievakuasi ke RSUD Sekarwangi, Berikut Foto-fotonya
Sopir Diduga Mengantuk,  Truk Bumbu Masak Terguling di Jalan Siliwangi Cibadak Sukabumi, Berikut Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Kamis, 17-Apr-2025 17:31
Info Lowongan Kerja
Ular Sanca Kembang Ditangkap Warga Cibadak Sukabumi, Simak Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Rabu, 16-Apr-2025 19:10
Info Lowongan Kerja
Cegah Banjir, Warga dan Aparat Bersihkan  Sungai Pangasahan Sukabumi, Ini Foto-fotonya

Info Lowongan Kerja

Rupa-Rupa Senin, 14-Apr-2025 14:35
Info Lowongan Kerja